Bhabinkamtibmas Desa Kalijati Komunikasi Kamtibmas Bersama Warga

    Bhabinkamtibmas Desa Kalijati Komunikasi Kamtibmas Bersama Warga

    Polres Karawang -  Bhabinkamtibmas Desa Kalijati, Polsek Jatisari, Polres Karawang, Aipda Dodi Samiaji,  melaksanakan upaya preventif guna menjaga kondusivitas wilayah binaannya, Pada Kamis (29/01/2026).

    Kapolres Karawang AKBP Fiki N Ardiansyah melalui Kapolsek Jatisari, AKP H. Asep Kosasih mengatakan, Dalam pertemuan tersebut, Anggota Bhabinkamtibmas menyampaikan imbauan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang berfokus pada pencegahan kenakalan remaja. Hal ini dilakukan mengingat maraknya tawuran, hingga penyalahgunaan media sosial di kalangan generasi muda. Ujarn AKP Asep Kosasih.

    Himbauan disampaikan secara dialogis agar lebih mudah diterima, dengan menekankan pentingnya peran orang tua dalam pengawasan anak. Menurutnya, kerja sama antara kepolisian dan komunitas sangat krusial untuk menciptakan lingkungan yang aman bagi masa depan remaja di Desa Kalijati.

    "Kegiatan sambang ini adalah upaya rutin kami untuk menjalin komunikasi erat dengan warga. Terutama pada libur sekolah, pengawasan terhadap aktivitas remaja harus ditingkatkan guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, " ujar Kapolsek Jatisari.

    Kegiatan berjalan lancar dengan komunikasi dua arah yang harmonis antara warga dan Polri. Pola preventif seperti ini diharapkan dapat memperkuat kemitraan masyarakat serta memastikan wilayah Wirokerten tetap kondusif, aman, dan tertib.

    Polres Karawang_AKBP Fiki N Ardiansyah

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Tirtajaya bersama Anggotanya melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Kemacetan Akibat Mobil Mogok,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Desa Kalijati Komunikasi Kamtibmas Bersama Warga
    Kapolsek Tirtajaya bersama Anggotanya melaksanakan Penanaman Jagung Serentak
    Sinergitas Tiga Pilar, Połsek Jatisari Ciptakan Kamtibmas Di Tingkat Desa ‎
    Anggota Polsek Tirtajaya ajak Masyarakat untuk ikut serta dalam menjaga Keamanan dilingkungan masyarakat 
    Cegah Tawuran dan Tindak Kriminalitas, Polsek Jatisari Lakukan Patroli Malam

    Ikuti Kami