Bhabinkamtibmas Desa Sumurkondang Edukasi Warga Terkait Dampak Bahaya Judi Online

    Bhabinkamtibmas Desa Sumurkondang Edukasi Warga Terkait Dampak Bahaya Judi Online

    Polres Karawang -  Bhabinkamtibmas Desa Sumurkondang, Polsek Klari, Polres Karawang, Aiptu Ali Nurdin melaksanakan kegiatan edukasi kepada warga binaan terkait dampak dan bahaya judi online. Senin (15/12/2025). 

    Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan risiko judi online yang dapat merugikan diri sendiri, keluarga, serta berdampak pada gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat.

    Kapolres Karawang AKBP Fiki N Ardiansyah melalui Kapolsek Klari Kompol H Andryan Nugraha SH mengatakan, Dalam kegiatan tersebut, anggota Bhabinkamtibmas menyampaikan imbauan agar warga tidak mudah tergiur iming-iming keuntungan instan, serta mengajak masyarakat untuk memanfaatkan waktu dan teknologi secara positif. Warga juga diingatkan untuk segera melaporkan apabila menemukan aktivitas judi online di lingkungan sekitar. Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman dan kondusif. Ujar Kompol. Andryan Nugraha.

    Polres Karawang_AKBP Fiki N Ardiansyah

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Warga Dusun Sukamulya Ronda Malam dibarengi...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Batujaya Sambangi Scurity...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jaga Lembur Personil Polsek Purwasari Polres Karawang Sambangi Poskamling
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Unit Samapta Polsek Rengasdengklok Laksanakan Patroli Malam Hari
    Jaga Kedekatan, Bhabinkamtibmas Polsek Rengasdengklok Laksanakan Giat Ngawangkong dengan Masyarakat
    Polsek Rengasdengklok Polres Karawang, Giat Patroli Antisipasi Tawuran dan Kerawanan Pada Sore Hari
    Cegah Peredaran Miras, Unit Reskrim Polsek Rengasdengklok Laksanakan Giat KRYD Dengan Sasaran Minuman Keras

    Ikuti Kami