Jaga Sinergitas TNI-Polri, Anggota Polsek Rengasdengklok Sambang Ke Mako Ramil Rengasdengklok

    Jaga Sinergitas TNI-Polri, Anggota Polsek Rengasdengklok Sambang Ke Mako Ramil Rengasdengklok

    Polres Karawang - Sinergitas dan soliditas TNI, Polri ditunjukan Anggota Polsek Rengasdengklok Polres Karawang dan Anggota Koramil 0404 Rengasdengklok Kodim 0604 Karawang pada saat petugas keamanan tersebut melakukan sambang silaturahmi, bertempat di Mako Ramil 0404 Rengasdengklok, " Senin (12/01/2026)

    Kegiatan sambang yang dilakukan anggota Polsek Rengasdengklok Aiptu Santo bersama Aipda Kusman kepada anggota TNI Koramil 0404 Rengasdengklok Peltu Sopyan, Sertu Agus untuk lebih meningkatkan soliditas, dimana keempatnya merupakan petugas pembina Desa.

    Kapolres Karawang, Polda Jabar AKBP Fiki Novian Ardiansyah melalui Kapolsek Rengasdengklok Kompol H.Edi Karyadi.SH. mengatakan, kegiatan sambang merupakan kegiatan yang biasa dilakukan antara kedua institusi untuk memperkuat silaturahmi

    "Kegiatan sambang merupakan wahana dan sarana untuk terus memperkuat tali silaturahmi serta kebersamaan antara TNI - Polri yang selama ini sudah terjalin dengan baik", Kata Kapolsek Kompol Edi Karyadi. Senin (12/01/2026)

    Kapolsek berharap, keempat personil untuk tetap solid dan bersinergi dalam pelaksanaan tugas sehari - hari sebagai pelindung dan pengayom masyarakat.

    “Diharapkan sinergitas yang selama ini sudah terjalin dengan baik terus ditingkatkan. Hal ini untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan yang akan terjadi di wilayah. sehingga TNI, Polri bersama masyarakat dapat menjaga situasi kamtibmas yang kondusif” pungkasnya

    Polres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Sosialisasikan TPPO, Anggota Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Sambang Desa Binaan, Bhabinkamtibmas Sampaikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolsek Batujaya Kontrol Debit Air Kali Citarum yang kembali banjir
    Polsek Klari Gelar Patroli Malam, Pastikan Perbatasan Klari Purwasari Kondusif
    Anggota Polsek Batujaya ajak Masyarakat Binaannya untuk menjaga Kamtibmas disiang hari 
    Personil Samapta Polsek Klari Patroli Humanis Jumpai Juru Parkir, Ingatkan Pesan Kamtibmas
    Sinergitas TNI-Polri di Klari Perkuat Kebersamaan Jaga Kamtibmas

    Ikuti Kami