Kapolsek Rengasdengklok Hadiri Acara Haul Akbar Syech Abdul Qodir Al Zaelani dan Maulid Nabi Muhamad S.A.W

    Kapolsek Rengasdengklok Hadiri Acara Haul Akbar Syech Abdul Qodir Al Zaelani dan Maulid Nabi Muhamad S.A.W

    Polres Karawang - Kapolsek Rengasdengklok Polres Karawang Kompol H.Edi Karyadi S.H, menghadiri   menghadiri Haul Akbar Syech Abdul Qodir Al Zaelani dan Acara Maulid Nabi Muhamad S.A.W di Ponpes AlBagdadi Rengasdengklok, Sabtu, (04/10/2025)

    Kegiatan Haul Akbar Syech Abdul Qodir Al Zaelani di padukan dengan acara Maulid Nabi Muhamad S.A.W di ponpes AlBagdadi Desa Amansari Kec.Rengasdengklok Kab.Karawang

    Hadir dalam kegiatan tersebut, Anggota DPR RI.H Obon Tabroni, Ketua DPRD Kab Karawang H.Endang Sodikin S.pd., S.H., M.H., Camat Rengasdengklok atau yang mewakili, Dan Ramil 0404 Rengasdengklok Kapt Inf  Syaiin, Kapolsek Rengasdengklok Kompol H.Edi Karyadi S.H, Pimpinan Ponpes AlBagdadi KH.Abah Junaedi AlBagdadi, Ketua Pelaksana Sekaligus Anggota DPR Kab.Karawang Iqbal Jamalullail S.ip., M.Kesos,  

    Sesuai arahan Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Fiki Novian Ardiansyah, Kapolsek Rengasdengklok Kompol H.Edi Karyadi S.H menjelaskan, kehadiran anggota Kepolisian dalam kegiatan tersebut. dalam rangka memberikan pengamanan, kelancaran sekaligus antisipasi adanya gangguan kamtibmas selama kegiatan berlangsung, "ujar Kompol Edi Karyadi, Minggu (05/10/2025)

    Menurut Kapolsek, kepolisian senantiasa berupaya hadir ditengah kegiatan yang diselenggarakan oleh masyarakat

    "Kami terus berupaya hadir untuk memberikan pelayanan terhadap kegiatan masyarakat. utamanya dalam memberikan pelayanan keamanan, Hal ini agar masyarakat merasa aman dan nyaman sehingga situasi kamtibmas tetap kondusif, " Pungkasnya

    Polres Karawang AKBP Fiki N Ardiansyah

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Rengasdengklok Pimpin Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Polisi di Karawang Kota Gelar Patroli Siang,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Desa Kalijati Komunikasi Kamtibmas Bersama Warga
    Kapolsek Tirtajaya bersama Anggotanya melaksanakan Penanaman Jagung Serentak
    Sinergitas Tiga Pilar, Połsek Jatisari Ciptakan Kamtibmas Di Tingkat Desa ‎
    Anggota Polsek Tirtajaya ajak Masyarakat untuk ikut serta dalam menjaga Keamanan dilingkungan masyarakat 
    Cegah Tawuran dan Tindak Kriminalitas, Polsek Jatisari Lakukan Patroli Malam

    Ikuti Kami