Panit Samapta Polsek Rengasdengklok Bersama Anggota Laksanakan Patroli Sekaligus Monitoring Dapur SPPG Yasikal

    Panit Samapta Polsek Rengasdengklok Bersama Anggota Laksanakan Patroli Sekaligus Monitoring Dapur SPPG Yasikal

    Polres Karawang -  Anggota piket Fungsi Samapta Polsek Rengasdengklok Polres Karawang di Pimpin Panit IPDA Wartam Supriantoro SH, bersama anggota melaksanakan Patroli sekaligus monitoring Badan Gizi Nasional Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG)
    Rabu, (15/10/2025)

    Kegiatan Patroli dan monitoring SPPG yang dilaksanakan oleh panit Samapta IPDA Wartam Supriantoro S.H bersama Anggota Aipda Ayub Wahyudin S.H. berlangsung di Dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yasikal Ponpes Al-Bhagdadi Desa Amansari Kec.Rengasdengklok Kab.Karawang

    Sesuai arahan Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Fiki Novian Ardiansyah, Kapolsek Rengasdengklok Kompol H.Edi Karyadi S.H menyampaikan, Kegiatan monitoring untuk memastikan bahwa apur SPPG Yasikal telah berjalan melaksanakan penyaluran MBG", Ujar Kapolsek, Rabu (15/10/2025)

    Dijelaskan Kapolsek, hasil monitoring di SPPG dapur Yasikal telah menyalurkan 3495 Porsi Makan Bergizi Gratis di Sekolah dan Ibu hamil atau menyusui di Wilayah Kec.Rengasdengklok Kab.Karawang

    "Untuk dapur SPPG Yasikal saat ini sudah menyalurkan sebanyak 3495 Porsi MBG ke Sekolah, ibu hamil dan ibu menyusui di wilayah Kec.Rengasdengklok kami juga melihat langsung mulai dari proses pemilihan bahan, pengolahan dan penyaluran, " Tutup Kapolsek

    Polres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Perkuat sinergitas TNI, Polri, Babinsa dan...

    Artikel Berikutnya

    World Surfing League (WSL) Krui Pro 2025...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jaga Lembur Personil Polsek Purwasari Polres Karawang Sambangi Poskamling
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Unit Samapta Polsek Rengasdengklok Laksanakan Patroli Malam Hari
    Jaga Kedekatan, Bhabinkamtibmas Polsek Rengasdengklok Laksanakan Giat Ngawangkong dengan Masyarakat
    Polsek Rengasdengklok Polres Karawang, Giat Patroli Antisipasi Tawuran dan Kerawanan Pada Sore Hari
    Cegah Peredaran Miras, Unit Reskrim Polsek Rengasdengklok Laksanakan Giat KRYD Dengan Sasaran Minuman Keras

    Ikuti Kami